Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Rekomendasi: RTS Game Steam, Seru Kamu Mainkan Di Tahun 2019

Penjelasan untuk permainan RTS (Real Time Strategy)

Permainan RTS atau real time strategy diartikan juga strategi waktu nyata, mengacu pada sebuah genre/aliran dalam sebuah permainan komputer. Dimana, dalam sebuah permainan ini memiliki sebuah ciri khas perang, pembangunan negara seperti; pemerintahan dan kekuatan militer, pengumpulan sumberdaya yang berguna untuk masyarakat, serta pembangunan dan mengatur pasukan-pasukan tempur.

Itulah penjelasan singkat mengenai permainan bergenre/aliran rts, real time strategy.

Kenikmatan dari permainan ini adalah kita bisa merasakan sebuah pemerintahan dalam sebuah simulasi permainan memerintah pada daerah tertentu, bisa itu daerah yang minim akan sumberdaya, dan lahan untuk pertanian sempit, atau di kelilingi oleh daerah asing/musuh. Kebanyakan tujuannya adalah merebut daerah musuh, menghancurkan bangunan sensitif, dan atau mungkin mumbunuh pemimpin nya saja.

Dibawah ini adalah daftar rekomendasi rts game, yang menurut saya seru untuk dimainkan di tahun 2019 ini. Seperti yang sedang kamu cari atau seperti judul di atas, daftar rekomendasi rts game ini saya ambil dari Steam, situs terbesar belanja online untuk game digital. Bagi kamu yang tertarik silahkan lihat-lihat dan baca-baca beserta dengan review singkatnya.

Berikut adalah daftar rekomendasi RTS game Steam yang seru untuk kamu mainkan di tahun 2019;


Total War: NAPOLEON – Definitive Edition

Total War: Napoleon memiliki 3 kampanye yang lebih sempit, dengan skrip yang lebih ketat, 4 bila dihitung oleh kamu dengan tutorial ceritanya. Ini tentu saja memberikan sebuah kesempatan untuk mencoba dan membiarkan para pemain menghadapi beberapa tantangan dalam situasi lebih spesifik yang dihadapi oleh seorang Napoleon itu sendiri.

Berperan sebagai komandan militer dan ahli politik yang asalnya dari negara Prancis, Napoleon Bonaparte.Napoleon Bonaparte adalah sosok yang terkenal akan sosok Perang Revolusioner-nya, karena orang ini terkenal di eropa dan menjadikan sosok yang di favorit kan oleh banyak orang. Maka permainan-nya pun sangat mungkin untuk dibuat.

Cara bermain nya untuk game rts Total War: Napoleon ini sama dengan rts total war lainnya, mulai dari pemilihan tempat, mengatur pemerintahan, mencari sumberdaya, dan perang dengan luas tempat yang besar. Kelemahan pada total war: Napoleon ini adalah bahwa kampanye biasanya cenderung untuk aksinya akan mengarah pada hal yang sama setiap kali kamu memulai permainan baru

Kekurangan lainnya adalah, setiap kamu akan pergi (contoh) menuju titik C dari titik A kamu diperlukan melewati titik B. Jadi ini bisa di bilang seperti bermain permainan monopoli. Karena kampanye ini hanya berhubungkan dengan konteks sejarah, berhasil atau gagal tidaknya kamu sama sekali tidak akan memengaruhi yang lainnya.

Genre: Strategy, Historical, Grand Strategy, RTS, Turn-Based Strategy, Tactical, Action

Bila kamu ingin memainkannya silahkan kamu klik tautan yang berada disini. Dengan harga Rp 207 999 kamu dapat memainkan permainan yang seru ini!

perangkat sistem yang telah di syarat kan untuk komputer agar dapat bekerja secara maksimal untuk memainkan nya, sebagai beriku;

Minimal:
Sistem Operasi:Microsoft® Windows Vista®/XP®/Windows® 7 
Processor: 2.3 GHz CPU with SSE2 
Memory: 1 GB RAM (XP), 2 GB RAM (Vista®/Windows® 7) 
Graphics: 256 MB DirectX® 9.0c shader model 2b compatible GPU 
DirectX®: DirectX® 9.0c 
Hard Drive: 21 GB free space

Rekomendasi:
Sistem Operasi: Microsoft® Windows Vista®/XP®/Windows® 7 
Processor: 2.6 GHz Dual Core CPU 
Memory: 2 GB RAM (XP), 4 GB RAM (Vista®/Windows® 7) 
Graphics: 256 MB DirectX® 9.0c shader model 3 compatible GPU 
DirectX®: DirectX® 9.0c
Hard Drive: 21 GB free space


Total War: EMPIRE – Definitive Edition

Peta kampanye yang dapat digunakan hanya memiliki beberapa saja dan memiliki penampilan sederhana. Memberi kesempatan untuk dapat melihat pemandangan dari segala arah di seluruh dunia permainan dan merancangkan strategi taktis militer dengan pandangan ke arah gambar yang lebih luas. Penuh padang rumput yang luas untuk menempatkan bangunan dan sumberdaya praktis dapat dimiliki ketika kamu akan merencanakan masa perang kamu di waktu yang mendatang.

Sekali lagi ini adalah Grand Strategy, salah satu game rts yang pola bermain nya sama seperti total war lainnya. Mulai dengan pemilihan tempat, dari mengatur pemerintahan, mencari sumberdaya, dan perang dengan luas tempat yang besar.

Genre: Strategy, Historical, Grand Strategy, RTS, Turn-Based Strategy, Tactical, Action

Harga yang di jual untuk game Total War yang satu ini Total War: EMPIRE – Definitive Edition, berhaga sekitar Rp 207 999 jika kamu tertarik silahkan masuk/klik tautan yang terlah saya sediakan disini.

Sistem persyaratan untuk memainkan game rts untuk Total War: EMPIRE – Definitive Edition ini bisa kamu baca dibawah. Berikut adalah sistem persyaratan nya untuk komputer;

Minimum
Windows Mac OS X SteamOS + Linux
Supported OS: Windows® XP Service Pack 2 or Windows Vista™ 
Processor: 2.4 GHz Intel® Pentium® or greater or AMD® Athlon® equivalent CPU 
Memory: 1 GB RAM (XP,) 2 GB RAM (Vista™) 
Graphics: 100% DirectX 9.0c compatible hardware accelerated video card with shader version 2.0 support, 256 MB video memory 
Display: Minimum screen resolution of 1280 x 1024 pixels 
Sound: Directx9.0c compatible sound card 
Hard Drive: 15 GB free hard disk space formatted as NTFS 
Peripherals:  Windows compatible mouse and keyboard


Total War: MEDIEVAL II – Definitive Edition

Berperan sebagai orang yang mengatur peperang di jaman abad pertengahan. Jaman yang paling bergejolak dalam sejarah dunia Barat. Mengelilingi untuk mencari wilayah dan merebut daerah kekuasaan musuh membawa kamu ke daerah Eropa, Afrika, Timur Tengah, dan bahkan ke tepi Dunia yang belum terjamah.

Mengenal senjata, perlengkapan baju tempur, dan artileri tradisional ketika jaman abad pertengahan ini akan sangat menarik bagi kamu yang menyukai peperangan ala Eropa. Mulai dengan job Swordman jika kamu menyukai game mmorpg, atau knight, archer, dan lain-lain.

Genre: Strategy, Historical, Grand Strategy, RTS, Turn-Based Strategy, Tactical, Action

Harga yang di jual untuk game Total War yang satu ini Total War: EMPIRE – Definitive Edition, berhaga sekitar Rp 207 999 jika kamu tertarik silahkan masuk/klik tautan yang terlah saya sediakan disini.

Minimum:
Microsoft® Windows® 2000/XP
Celeron 1.5GHz Pentium 4® (1500MHz) or equivalent AMD® processor
512MB RAM
11GB of uncompressed free hard disk space
100% DirectX® 9.0c compatible 16-bit sound cardand latest drivers
100% Windows® 2000/XP compatible mouse,keyboard and latest drivers
DirectX® 9.0c
128MB Hardware Accelerated video card with Shader 1 support and the latest drivers. Must be 100% DirectX® 9.0c compatible
1024 x 768 minimum display resolution
Internet (TCP / IP) play supported; Internet play requires broadband connection and latest drivers; LAN play requires Network card.

5 komentar untuk "Rekomendasi: RTS Game Steam, Seru Kamu Mainkan Di Tahun 2019"

  1. hmm rekomendasi gamenya bagus2 dan keren gan oiya next time rekomendasiin game fps terbaik untuk pc dong gan

    BalasHapus
    Balasan
    1. Wah hehehe oke nanti buat artikel rekomendasi game fps deh, kalau mau dapet info tercepatnya silahkan kamu berlangganan menggunakan email di kolom sidebar Gratis Berlangganan, nanti akan keluar artikel baru mengenai rekomendasi lewat email. Makasih kunjungan nya ya?

      Hapus
  2. Kayaknya seru gan, kudu top-up steam wallet lagi ini mah sambil nunggu promo hehe

    BalasHapus
    Balasan
    1. Sebenernya sekarang Steam sedang mengadakan promo untuk game ini dan game lainnya, bisa cek melalui tautan yang sudah dicantumin

      Hapus
  3. Tambah lagi rekomendasi game nya

    BalasHapus

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel